Banyak pebisnis pemula sering bertanya-tanya: “Bisa nggak sih jualan online beneran sampai tembus 100 juta?” Jawabannya: Sangat Mungkin!
Tahun 2025 memang penuh tantangan. Pajak marketplace 11% sudah aktif, biaya admin bisa tembus 20%, dan iklan makin mahal. Tapi di balik semua itu, peluang tetap besar untuk mereka yang cerdas strategi. Data dari e-commerce Indonesia menunjukkan pertumbuhan transaksi masih naik setiap tahun. Artinya, demand ada, hanya saja cara mainnya yang harus berbeda.
Kalau kamu sudah mulai jualan online tapi omzetnya stagnan, artikel ini akan kasih gambaran strategi menuju 100 juta pertama jualan online secara realistis.
1. Mindset yang Benar untuk Capai 100 Juta Pertama
Banyak yang terjebak mindset “asal viral dulu, nanti cuan belakangan”. Padahal, viral tanpa sistem = cepat naik, cepat jatuh. Di dalam Ebook Formula Jualan Online dari Nol Sampai Cuan dijelaskan: bukan siapa yang paling viral, tapi siapa yang paling siap dan efisien.
Artinya, pebisnis yang mampu mengelola stok, menjaga margin sehat, serta konsisten follow-up pelanggan justru bisa lebih tahan lama.
Kuncinya ada pada:
- Fokus pada repeat order, bukan sekadar ramai sesaat.
- Bangun trust agar pembeli mau balik lagi.
- Efisiensi: jaga margin tetap tebal meski biaya operasional naik.
2. Langkah Awal, Pilih Produk Tahan Banting
Produk yang kamu pilih akan menentukan seberapa cepat target 100 juta pertama bisa tercapai. Dari ebook, ada 3 ciri produk ideal :
-
Produk Repeat Order → contoh: skincare, frozen food, makanan ringan. Produk ini mendorong penjualan berulang tanpa harus selalu cari pembeli baru.
-
Ringan Ongkir → ongkir adalah faktor besar bagi pembeli. Produk kecil & ringan lebih mudah diterima.
-
Margin 40%+ → jangan kejar omzet besar tapi profit tipis. Pastikan margin sehat biar tetap cuan setelah potongan admin & pajak.
📌 Studi kasus:
- Frozen food lokal stabil omzet karena repeat order tinggi.
- Fashion viral sempat booming tapi akhirnya rugi karena margin tipis & retur tinggi.
3. Strategi Penjualan Tanpa Modal Besar
Sebelum bakar duit untuk iklan, cara mendapatkan 100 juta pertama yang lain adalah maksimalkan strategi organik. Beberapa cara organik yang dibahas di ebook yaitu :
-
WhatsApp Business: gunakan katalog, label pelanggan, dan status WA sebagai etalase jualan gratis.
-
Instagram Reels & Story: bikin konten edukasi singkat, behind the scenes, atau testimoni.
-
TikTok: konten storytelling bisa viral tanpa harus keluar biaya.
Studi kasus nyata dari ebook yaitu brand skincare lokal Ruma Glow berhasil dapat 300 order pertama tanpa iklan, hanya dari konten edukasi, review pengguna real, dan WhatsApp follow-up.
👉 Jadi, kalau kamu baru mulai, fokuslah ke organik dulu. Iklan nanti bisa jalan kalau data sudah ada.
4. Bangun Trust dan Personal Branding
Trust = alasan orang mau bayar lebih.
Cara membangun trust yang bisa langsung kamu praktekkan untuk mendapatkan 100 juta pertama :
-
Tampilkan diri sebagai pemilik. Ceritakan kisah kamu jualan, kenapa memilih produk itu.
-
Gunakan testimoni real. Repost chat pelanggan, review video, atau story mereka.
-
Aktif di DM & komentar. Jawab dengan ramah dan personal.
📌 Studi kasus Seller A vs Seller B:
- Seller A hanya upload foto produk → banyak view tapi minim closing.
- Seller B tampil di konten, cerita pribadi, repost testimoni → closing rate 3x lipat lebih tinggi.
Kalau kamu ingin pendalaman lebih lanjut cara mendapatkan 100 juta pertama, artikel selanjutnya yang membahas tentang Cara Bangun Personal Branding untuk Bisnis yang Efektif bisa jadi bacaan lanjutan.
5. Sistem & Automasi agar Bisa Scale Up
Kalau semua dikerjain manual, cepat atau lambat kamu akan burnout. Di ebook, dibahas sistem sederhana yang bisa langsung dipakai untuk mendapatkan 100 juta pertama jualan online :
-
Order tracking dengan Google Sheet → catat pesanan biar nggak ada yang terlewat.
-
Auto-reply WA → balas cepat pertanyaan umum (harga, ukuran, ongkir).
-
Kalender konten → bikin jadwal konten mingguan biar nggak posting dadakan.
-
Follow-up repeat order → broadcast WA hari ke-7 atau ke-14 setelah pembelian.
📌 Studi kasus UMKM frozen food:
- Sebelum pakai sistem → chat numpuk, sering lupa kirim, banyak pelanggan hilang.
- Setelah pakai sistem → kerja lebih ringan, repeat order naik, dan semua pelanggan ter-handle.
6. Studi Kasus Inspiratif
Salah satu kisah dalam ebook berasal dairi Rani, ibu rumah tangga mulai jualan ciput instan hanya lewat status WhatsApp. Dalam 7 hari, ia berhasil menjual 15 pcs tanpa modal iklan. Dari cuan kecil ini, bisnisnya terus bertumbuh hingga tembus ratusan order.
Kisah ini jadi bukti bahwa 100 juta pertama itu bukan mimpi, tapi hasil akumulasi dari langkah kecil yang konsisten.
7. Kenapa Ebook Formula Jualan Online dari Nol Sampai Cuan Bisa Jadi Shortcut Anda?
Banyak orang gagal bukan karena mereka tidak pintar, tapi karena tidak punya panduan yang jelas. Mereka coba-coba strategi dari YouTube, ikut tips acak di TikTok, atau bahkan beli kursus mahal tapi tidak relevan dengan kondisi mereka. Akhirnya, hasilnya nihil dan malah buang waktu serta tenaga.
Di sinilah Ebook Formula Jualan Online dari Nol Sampai Cuan hadir sebagai shortcut/jalan pintas yang lebih terarah untuk mendapatkan 1o0 juta pertama jualan online. Ebook ini bukan sekadar kumpulan teori, melainkan:
-
Panduan Step by Step yang Terstruktur
Tidak semua orang tahu harus mulai dari mana. Ebook ini memandu dari tahap memilih produk, membangun brand sederhana, hingga strategi jualan organik yang bisa langsung dijalankan. Jadi, pembaca tidak bingung loncat-loncat topik. -
Strategi yang Relevan dengan Kondisi 2025
Kalau belajar dari materi lama, kamu mungkin masih diajari teknik “spam di grup Facebook” atau “hajar semua marketplace sekaligus”. Faktanya, kondisi 2025 berbeda karena biaya iklan mahal, hingga marketplace makin kompetitif. -
Studi Kasus Nyata, Bukan Sekadar Teori
Banyak ebook lain hanya kasih teori. Tapi di sini ada kisah nyata dari UMKM yang telah berhasil mendapatkan 100 juta pertama, mahasiswa, hingga ibu rumah tangga yang berhasil dari nol. -
Checklist Praktis di Setiap Bab
Salah satu hal yang membedakan ebook ini adalah adanya actionable checklist. Jadi setelah membaca teori, kamu langsung tahu apa yang harus dilakukan hari itu juga. -
Lebih Hemat Waktu & Biaya
Bayangkan kalau harus belajar dari banyak sumber acak, butuh waktu berbulan-bulan dan seringkali hasilnya tidak konsisten. Ebook ini merangkum semua hal penting dalam satu paket. Dengan harga Rp250.000, investasi ini sangat kecil dibanding potensi omzet 100 juta pertama. -
Cocok untuk Semua Level
Baik mahasiswa, UMKM, maupun pebisnis online skala menengah bisa mendapatkan insight berharga. Karena strategi yang diajarkan fleksibel, bisa dipakai untuk jualan produk fisik (fashion, kuliner, aksesoris), jasa (freelancer, kursus), maupun produk digital (ebook, e-course).
📌 Singkatnya, ebook ini bukan hanya bacaan, tapi roadmap cara mendapatkan 100 juta pertama jualan online . Kalau artikel ini baru membuka kulitnya saja, di dalam ebook kamu akan menemukan inti strategi yang jauh lebih lengkap, detail, dan siap dipraktikkan.

8. Penutup
Kesimpulannya, 100 juta pertama itu sangat mungkin dicapai dengan strategi yang benar, produk sehat, jualan organik, bangun trust, sistem yang rapi, dan konsistensi.
Kalau kamu nggak mau jalan sendiri, segera dapatkan Ebook Formula Jualan Online dari Nol Sampai Cuan dari Beruang Digital. Klik link diatas sekarang dan mulai perjalanan menuju omzet pertamamu yang fantastis.
Punya pertanyaan lebih banyak? Hubungi kami melalui:
- Nomor Telepon/Whatsapp 0851-1763-6569 atau
- Website www.beruangdigital.id
👉 Artikel selanjutnya yang relevan:

